POLSEK PAMULANG POLRES TANGERANG SELATAN MELAKSANAKAN GIAT APEL PAGI. APP. Kapolsek.Kompol.Drs. HADI SUPRIATNA
KAPOLSEK PAMULANG Kompol.Drs. HADI SUPRIATNA
WAKA POLSEK PAMULANG AKP. TUHARYONO, SE
PILKADA SERENTAK 2020 POLRI NETRAL
SELAMAT HARI PAHLAWAN 10 NOVEMBER 2019

KARIER Idham merupakan lulusan  Akpol  tahun  1988  dan berpengalaman dalam bidang reserse. Ia termasuk polisi yang mendapat kenaikan...

TENTANG JENDERAL IDHAM AZIS


KARIER
Idham merupakan lulusan Akpol tahun 1988 dan berpengalaman dalam bidang reserse. Ia termasuk polisi yang mendapat kenaikan pangkat cukup cepat saat tergabung dalam tim Bareskrim, dengan prestasi melumpuhkan teroris Dr. Azahari dan kelompoknya di BatuJawa Timur, pada tanggal 9 November 2005. Ia mendapat penghargaan dari Kapolri saat itu, Jendral Sutanto, bersama dengan para kompatriotnya, Tito KarnavianPetrus Reinhard GoloseRycko Amelza Dahniel, dan kawan-kawan.
Pada malam tanggal 10 November 2005, Brigjen. Pol. Surya Dharma memanggil dan memerintahkan Idham untuk berangkat ke Poso. Keesokan harinya, Idham terbang dari Surabaya menuju Palu dan tiba di Poso pada sore harinya untuk langsung bergabung dengan Tito Karnavian yang sudah berada di sana. Tito memintanya untuk menjadi wakilnya dalam kasus investigasi mutilasi tiga gadis Kristen yang terjadi di Poso. Per tanggal 12 November 2005, Idham resmi menjadi Wakil Ketua Satgas Bareskrim Poso, mendampingi Tito Karnavian.
Kemampuannya di bidang anti-terorisme membuat Kapolri mempercayakan Idham menjabat di Sulawesi Tengah, yang rawan dengan kelompok sipil bersenjata


SUMBER: https://id.wikipedia.org/wiki/Idham_Azis

0 coment�rios:

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.